TA : Rancang Bangun Sistem Informasi Pengarsipan Berkas dan Pengendalian Proses Penanganan Perkara di Kejaksaan Negeri Surabaya

Atmadja, Julian Tri (2014) TA : Rancang Bangun Sistem Informasi Pengarsipan Berkas dan Pengendalian Proses Penanganan Perkara di Kejaksaan Negeri Surabaya. Undergraduate thesis, STIKOM Surabaya.

[img] Text
Cover.pdf - Accepted Version

Download (242kB)
[img] Text
Abstrak.pdf - Accepted Version

Download (141kB)
[img] Text
Daftar_Isi.pdf - Accepted Version

Download (151kB)
[img] Text
Bab_I.pdf - Accepted Version

Download (146kB)
[img] Text
Bab_II.pdf - Accepted Version

Download (330kB)
[img] Text
Bab_III.pdf - Accepted Version

Download (671kB)
[img] Text
Bab_IV.pdf - Accepted Version

Download (1MB)
[img] Text
Bab_V.pdf - Accepted Version

Download (139kB)
[img] Text
Daftar_pustaka.pdf - Accepted Version

Download (129kB)

Search this title on : |

Abstract

Di Kejaksaan Negeri Surabaya penanganan berkas perkara dilakukan secara manual, yakni dari awal data SPDP masuk tahap I hingga ke tahap II. Selama ini Kasipidum melakukan penunjukkan jaksa dengan cara manual, sehingga tidak dapat diketahui jumlah beban perkara yang ditangani dan juga tidak dapat dilakukan pemantauan secara langsung terhadap penanganan perkara yang ditangani oleh masing-masing jaksa. Karena itu dibutuhkan sistem informasi pengarsipan berkas dan pengendalian proses penanganan perkara di Kejaksaan Negeri Surabaya. Sistem diharapkan dapat terintegrasi di bagian sekretariat, pratut, kasipidum dan jaksa. Di bagian jaksa akan diberikan sistem notifikasi. Sehingga dapat memudahkan pejabat Kasipidum untuk memantau (monitoring) sebuah dokumen atau berkas perkara yang diinput dari bagian sekretariat hingga user Jaksa. Sehingga dapat diketahui status perkara misalnya : lama perkara, jaksa yang menangani, status terakhir dari perkara tersebut. Evaluasi terhadap aplikasi dilakukan oleh Kasipidum, melalui wawancara dan pengujian aplikasi yang dilakukan sebanyak lima kali percobaan untuk masing – masing bagian. Berdasarkan dari hasil pengujian, hasilnya yang diharapkan Kasipidum sesuai. Maka dapat disimpulkan aplikasi ini dapat memudahkan pekerjaan setiap user dan dapat membantu Kasipidum untuk memantau suatu perkara.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Julian Tri Atmadja (07410100119)
Uncontrolled Keywords: Pengarsipan, Pengendalian
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Zainal Arifin
Date Deposited: 12 May 2015 14:37
Last Modified: 12 May 2015 14:37
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/1052

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item