Arif, Mochammad Dhukhan (2017) TA : Identifikasi QRS Kompleks pada Sinyal EKG (Elektrokardiograf) Menggunakan Metode Wavelet. Undergraduate thesis, Institut Bisnis Dan Informatika Stikom Surabaya.
Text
COVER.pdf Download (166kB) |
|
Text
DAFTAR_ISI.pdf Download (128kB) |
|
Text
BAB_I.pdf Download (377kB) |
|
Text
BAB_II.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB_III.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB_IV.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB_V.pdf Download (262kB) |
|
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf Download (418kB) |
Search this title on : |
Abstract
Jantung adalah salah satu organ yang sangat penting dalam tubuh manusia. Gejala ketidaknormalan fungsi jantung sering datang secara tiba-tiba. Pengenalan dini terhadap gejala penyakit jantung merupakan salah satu cara untuk menghindari penyakit jantung dan dapat digunakan untuk menentukan langkah selanjutnya yang akan diambil pasien. Dalam penelitian ini nantinya dapat membantu bidang kedokteran untuk menganalisis sinyal Elektrokardiograf (EKG). Program yang dibuat dalam penelitian ini akan memudahkan bidang spesialis jantung untuk pembacaan sinyal Elektrokardiograf (EKG) secara elektronik. Untuk penelitian ini menganalisis beberapa contoh rekaman data sinyal EKG yang diolah menggunakan DWT, sehingga mampu diketahui informasi nilai QRS Kompleks pada sinyal EKG. Nilai inilah yang nantinya berguna untuk menjadi inputan klasifikasi sinyal EKG untuk menentukan normal dan tidak normalnya sinyal jantung. Berdasarkan hasil analisis pada data sinyal EKG telah didapatkan nilai rata-rata amplitudo gelombang P yaitu 0.08 mV, gelombang Q yaitu -0.07 mV, gelombang R yaitu 0.88 mV, gelombang S yaitu -0.05 mV, dan gelombang T yaitu 0.35 mV. Sedangkan nilai rata-rata durasi pada gelombang P yaitu 0.07 s, gelombang QRS yaitu 0.08 s, dan gelombang T yaitu 0.31 s.
Export Record
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | Mochammad Dhukhan Arif (13410200094) |
Uncontrolled Keywords: | Sinyal Jantung, EKG, QRS Kompleks |
Dewey Decimal Classification: | 300 – Social sciences > 300 Social sciences, sociology & anthropology > 302 Social interaction |
Divisions: | Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Teknik Komputer |
Depositing User: | Lidya Rosiana |
Date Deposited: | 31 Oct 2017 10:45 |
Last Modified: | 01 Nov 2017 09:09 |
THESIS ADVISORS: |
1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
|
URI: | http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/2542 |
Download Statistics
Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Actions (login required)
View Item |