LKP : Rancang Bangun Aplikasi Pencatatan Stok Barang pada CV.Surabaya VIP

Nurdin, M.Indra (2015) LKP : Rancang Bangun Aplikasi Pencatatan Stok Barang pada CV.Surabaya VIP. Undergraduate thesis, Institut Bisnis dan Informatika Stikom Surabaya.

[img] Text
12410100204 - 2015 - complete.pdf - Accepted Version

Download (1MB)

Search this title on : |

Abstract

C.V.Surabaya VIP adalah badan usaha yang bergerak salah satunya dibidang persewaan barang. C.V.Surabaya VIP tersebut terkendala dalam pencatatan sediaan yang ada pada gudang. Selain itu pencatatan sediaan yang ada di gudang jumlahnya sering tidak sesuai juga menyebabkan informasi yang di hasilkan kurang. Berdasarkan uraian diatas, diperlukan suatu sistem informasi pencatatan sediaan pada perusahaan tersebut. Sistem ini terdiri dari proses pencatatan sediaan barang, pengelolaan barang masuk dan pengelolaan barang keluar. Dari hasil pengujian sistem informasi pencatatan sediaan pada C.V.Surabaya VIP diperoleh kesimpulan bahwa sistem informasi yang dibuat dapat membantu dalam proses pencatatan dan ketersedian stok yang ada pada gudang. Info stok barang yang tersedia pada gudang dapat mudah diketahui barang mana yang mencapai stok minimum.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: M.Indra Nurdin (12410100204)
Uncontrolled Keywords: Persewaan, Pencatatan stok, C.V.Surabaya VIP
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Maria Nugrahayu
Date Deposited: 03 Feb 2018 09:52
Last Modified: 03 Feb 2018 10:26
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/2735

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item