TA : Editor dalam Pembuatan Program Televisi Feature Berbasis Split Screen Berjudul “Dunia Tanpa Batas”

Sari, Rike Verlita (2018) TA : Editor dalam Pembuatan Program Televisi Feature Berbasis Split Screen Berjudul “Dunia Tanpa Batas”. Undergraduate thesis, Institut Bisnis dan Informatika Stikom Surabaya.

[img] Text
14510160029-2018-Complete.pdf - Accepted Version

Download (30MB)

Search this title on : |

Abstract

Tujuan yang ingin dicapai dalam Tugas Akhir ini adalah editor dalam pembuatan program televisi feature berjudul “Dunia Tanpa Batas” dengan episode yang akan mengangkat tema disabilitas dengan menggunakan basis split screen, hal ini dilatarbelakangi karena susahnya mencari lapangan pekerjaan oleh sebagian besar orang, apalagi orang yang memiliki keterbatasan. Selain tujuan di atas dalam Tugas Akhir pembuatan program televisi feature ini sebagai berikut: membuat program televisi feature, membuat program acara yang mampu memberikan motivasi kepada orang lain, mengaplikasikan basis split screen sebagai salah satu teknik editing pada program televisi feature yang berjudul “Dunia Tanpa Batas”. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif yang menggunakan beberapa tahap pengumpulan data yaitu, wawancara, observasi, studi eksistensi dan literatur. Dalam pembuatan program televisi feature menggunakan beberapa teknik yang diterapakan untuk dapat membangun daya tarik audien kepada program acara televisi yang ditontonnya. Salah satu teknik yang digunakan penulis adalah basis split screen. Pemilihan split screen membuat hasil video lebih bervariasi dan tidak monoton. Diharapkan melalui program televisi feature ini mampu mengedukasi masyarakat tentang pemberdayaan para disabilitas di lingkungannya. Sehingga akan membantu para penyandang disabilitas untuk mendapat kesempatan untuk membuktikan bahwa para penyandang disabilitas juga mampu seperti orang normal.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Rike Verlita Sari (14510160029)
Uncontrolled Keywords: program televisi feature, disabilitas, split screen
Dewey Decimal Classification: 700 – Arts & recreation > 790 Sports, games & entertainment > 791 Public performances
Divisions: Fakultas Desain dan Industri Kreatif > D4 Produksi Film dan Televisi
Depositing User: Maria Nugrahayu
Date Deposited: 27 Mar 2018 11:09
Last Modified: 27 Mar 2018 11:09
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/2804

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item