LKP : Rancang Bangun Aplikasi Penerimaan Karyawan Pada CV Anugerah Mandiri Berbasis Desktop

Pambudianto, Farizky Nur (2018) LKP : Rancang Bangun Aplikasi Penerimaan Karyawan Pada CV Anugerah Mandiri Berbasis Desktop. Undergraduate thesis, Institut Bisnis dan Informatika Stikom Surabaya.

[img]
Preview
Text
15410100067-2018-COMPLETE.pdf

Download (8MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Pengelolaan dan pengembangan sumber daya manusia merupakan suatu investasi bagi perusahaan CV Anugerah Mandiri, didapatkan informasi bahwa dalam menjaga kualiatas pekerjaan CV Anugerah Mandiri diperlukan SDM yang kompetensi untuk mendorong proses bisnis setiap ada projek di dalam perusahaan. Untuk mendapatkan SDM yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan diperlukan sistem administrasi penerimaan karyawan baru. Permasalahan pada CV Anugerah Mandiri, sering terjadi pencatatan data yang berulang, data yang terselip dan menyimpan berkas lamaran pelamar kedalam arsip data pelamar yang tentunya dapat memakan waktu lebih lama dalam proses pencarian data pelamar yang ada diarsip data pelamar. Pada kerja praktik ini dibangun aplikasi penerimaan karyawan yang menangani proses pencarian karyawan baru mulai dari pendataan data pelamar sampai menghasilkan penerimaan karyawan yang diterima. Metode yang digunakan dalam rancang bangun tersebut adalah System Development Life Cycle (SDLC). Tahapan yang digunakan adalah perencanaan, analisis kebutuhan, desain dan pemrograman, implementasi sistem. Hasil uji coba menunjukkan bahwa dengan adanya aplikasi ini penerimaan karyawan pada CV Anugerah Mandiri terdokumentasi dengan baik. Penyeleksian penerimaan karyawan menggunakan aplikasi penerimaan karyawan dapat menghindari kesalahan pada saat melakukan penyeleksian. Aplikasi penerimaan karyawan dapat mempercepat proses pencatatan data pelamar. Aplikasi penerimaan karyawan mampu menghasilkan laporan penerimaan karyawan yang sesuai dengan kriteria yang sudah ditentukan oleh pihak CV Anugerah Mandiri.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Farizky Nur Pambudianto (15410100067)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi Penerimaan Karyawan, Penerimaan Karyawan
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Lidya Rosiana
Date Deposited: 02 Oct 2018 08:56
Last Modified: 02 Oct 2018 08:56
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/3102

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item