LKP : Aplikasi Peminjaman Kendaraan PT. Semen Indonesia Logistik Berbasis Android

Dwijoseputra, Shandy (2018) LKP : Aplikasi Peminjaman Kendaraan PT. Semen Indonesia Logistik Berbasis Android. Undergraduate thesis, Institut Bisnis dan Informatika Stikom Surabaya.

[img]
Preview
Text
14410200064-2018-STIKOMSURABAYA.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Teknologi dalam bidang industri sangat pesat berkembang di Indonesia. salah satu teknologinya adalah aplikasi android. Aplikasi android merupakan sebuah sarana untuk mempermudah kinerja karyawan pada PT. SEMEN INDONESIA LOGISTIK (SILOG). Penggunaan aplikasi android ini bertujuan untuk mempermudah karyawan dalam hal peminjaman kendaraan. PT. SILOG merupakan salah satu industri yang sudah mulai mengenal implementasi aplikasi android, salah satunya penerapan aplikasi android yang terhubung dengan server. Penggunaan aplikasi android yang telah dibuat sebagai hasil dari kerja praktik ini, akan berfungsi sebagai pengirim data yang akan disimpan pada PC server PT. SILOG, dimana aplikasi android tersebut dapat digunakan pada smartphone karyawan yang ingin meminjam kendaraan perusahaan. Data peminjaman tersebut dikirimkan ke PC server dengan IP address yang sudah ditetapkan. Aplikasi android perminjaman kendaraan bisa diterapkan pada berbagai jenis OS (operating system) android, seperti android kitkat, android lollipop, android marshmallow, dan sebagainya. Sehingga, seluruh karyawan PT. SILOG dapat menggunakan aplikasi ini pada smartphone android yang mereka miliki. Maka, penerapan aplikasi android ini, proses peminjaman kendaraan PT. SILOG menjadi lebih mudah, efektif dan efisien.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Shandy Dwijoseputra (14410200064)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi android, OS android, IP address, server
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Teknik Komputer
Depositing User: Agung P. W.
Date Deposited: 27 Jun 2019 09:58
Last Modified: 31 May 2020 12:35
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/3354

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item