TA : Rancang Bangun Sistem Informasi Penggajian pada PT Preshion Engineering Plastic Surabaya

Putra, Bagus Eka Pratama (2019) TA : Rancang Bangun Sistem Informasi Penggajian pada PT Preshion Engineering Plastic Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Dinamika.

[img]
Preview
Text
11410100009-2019-STIKOMSURABAYA.pdf - Accepted Version

Download (3MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

PT Preshion Engineering Plastic Cabang Surabaya Adalah Sebuah Perusahaan Yang Beroperasi Dalam Bidang Plastik Molding And Injection. Perusahaan Terletak Di Rungkut Industri 8 No. 4 Yang Mempunyai Karyawan Sebanyak 115 Karyawan, Tersebar Pada 4 Divisi, Terdiri Dari 95 Pekerja Tetap Dan 20 Pekerja Lepas. Proses Penggajian Dimulai Dari Karyawan Memberikan Kartu Absen Kepada Kasir Untuk Absen, Kemudian Admin Personalia Akan Menerima Rekap Absen Untuk Perhitungan Gaji. Selain Absen Karyawan, Admin Personalia Juga Membutuhkan Daftar Hutang Karyawan Yang Didapat Dari Kasir. Berdasarkan Masalah Bagian Kasir, Admin Personalia, Akuntansi, Dan Direktur Kesulitan Dalam Melakukan Proses Pencarian Data Hutang Karyawan, Perhitungan Gaji, Data Tunjangan, Data Absensi, Data Asuransi, Data Pajak Dan Pencetakan Slip Gaji Karena Data Tersebut Tersimpan Dalam Microsoft Excel Yang Berbeda, Dari Masalah Yang Ada Dikembangkan Menggunakan Pengembangan Sdlc (System Development Life Cycle) Aplikasi Berbasis Komputer Dibutuhkan Untuk Mengotomasi Interaksi Antar Bagian Internal Yaitu Dengan Aplikasi Penggajian Berbasis Web. Aplikasi Ini Dapat Mengelola Tunjangan Karyawan, Potongan Karyawan, Peminjaman Hutang, Transaksi Gaji, Transaksi Permintaan Hutang, Approve Hutang, Pelunasan Hutang, Dan Rekap Absensi. Aplikasi Ini Menghasilkan Informasi Berupa Laporan Gaji, Hutang, Tunjangan, Potongan, Pajak.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Bagus Eka Pratama Putra (11410100009)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Penggajian, Website
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Annuh Liwan Nahar
Date Deposited: 31 Oct 2019 11:04
Last Modified: 22 Apr 2020 13:44
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/3406

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item