LKP : Perancangan Identitas Visual Proyek CV Alo Indonesia : Amez Salon and Spa sebagai Upaya untuk Meningkatkan Brand Awareness

Fauziah, Nur Afni (2020) LKP : Perancangan Identitas Visual Proyek CV Alo Indonesia : Amez Salon and Spa sebagai Upaya untuk Meningkatkan Brand Awareness. Undergraduate thesis, Universitas Dinamika.

[img]
Preview
Text
16420100070-2020-UNIVERSITASDINAMIKA_FIX.pdf - Accepted Version

Download--- (1MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Alo Indoneisa adalah Perusahaan yang bergerak di bidang industri dan jasa desain. Alo Indonesia adalah CV yang terletak di Jalan Demak Timur Gang VII No.2 Surabaya berdiri pada tahun 2017 yang awalnya fokus pada bidang desain interior dan desain furnitur dan telah mendesain proyek interior seperti cafe, event, dan exibithion. Alo indonesia memulai melebarkan bidang jasa di ranah yang lebih luas pada tahun 2018 dengan menambah jasa desain branding,social media management , web, publikasi dan event. Dalam rana event Alo indonesia menerima banyak vendor dan berkerjasama dengan diandra event organiser sebagai publikasi, selain itu Alo Indonesia pernah berkerjasama dengan satsco dalam projek dalam event Sunday market yang rutin di aksanakan di Surabaya, sampai saat ini CV Alo Indonesia mengerjakan proyek salah satu perusaan rokok terbesar di Indonesai yaitu Sampoerna dalam mengadakan event gigs musik dan workshop bulanan di Surabaya dengan target audience anak muda yaitu paranoise. CV Alo Indonesia yang membawahi beberapa divisi-divisi yang berrkaitan dengan industri kreatif seperti ORN Indonesia serta Whiteroom, siap menjadi rekanan untuk berbagi cerita, ide serta bersama-sama menemukan solusi dan strategi untuk pengembangan mimpi atau bisnis . ORN Indonesia diciptakan untuk mengisi ceruk-ceruk peluang kebutuhan perusahaan akan hal-hal kreatif yang telah dirasa menjadi sebuah urgensi saat ini. Di sebuah zaman yang menawarkan efesiensi dan keberagaman. Kreatifitas berhasil meretas batas ruang dan waktu sebuah perusahaan untuk mendistribusikan nilai-nilai perusahaan mereka serta meningkatkan tingkat kesadaran akan keberadaan perusahaan tersebut. Penerapan strategi yang tepat pada proses branding dan marketing nantinya akan menjadi ujung tombak bagi perusahaan untuk meraih atensi publik masa kini. Namun, studio ini kami buat bukan hanya untuk melayani kebutuhan itu saja. Lebih dari itu, ORN juga adalah upaya untuk menyediakan ruang bagi individu serta komunitas yang bergerak di industri kreatif tepatnya Surabaya untuk turut ambil bagian dalam tiap proses kreatif yang nantinya akan di kerjakan.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Nur Afni Fauziah (16420100070)
Uncontrolled Keywords: Branding, Identitas Visual, Desain
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Desain dan Industri Kreatif > S1 Desain Komunikasi Visual
Depositing User: Agung P. W.
Date Deposited: 03 Mar 2020 16:07
Last Modified: 03 Mar 2020 16:07
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/3928

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item