LKP : Penerapan DNS Server Dan Monitoring Jaringan Pada PT. Miwon Indonesia

Ma'arif, M. Nur Hidayat (2016) LKP : Penerapan DNS Server Dan Monitoring Jaringan Pada PT. Miwon Indonesia. Undergraduate thesis, Institut Bisnis dan Informatika Stikom Surabaya.

[img]
Preview
Text
13410200085-2016-STIKOMSURABAYA.pdf - Accepted Version

Download (2MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Pada perkembangan teknologi yang pesat ini banyak orang yang sangat bergantung pada internet, bahkan internet sudah dapat dikatakan sebagai kebutuhan hidup. dimana setiap penggunanya dapat saling berkomunikasi dan bertukar informasi. Internet sendiri biasanya digunakan untuk browsing, streaming dan download. Saat melakukan itu semua maka terlebih dahulu diharuskan masuk ke alamat jaringannya. Alamat ini berupa internet protocol (IP Address), dan tidak mungkin pengguna internet dipaksa untuk menghafal begitu banyaknya IP address. Maka tercetuslah suatu pemikiran untuk menerapkan DNS server (Domain Name Server). DNS juga dapat dimanfaatkan untuk memonitoring suatu jaringan. Dengan adanya monitoring ini dapat memanajemen suatu jaringan. Sehingga dapat mengetahui keadaan jaringan yang mengalami suatu traffic jaringan. Dimana DNS ini untuk memudahkan pengguna internet sehingga tidak lagi harus menghafal IP address. Karena DNS ini berupa kata-kata seperti www.google.com, www.youtube.com. Sehingga lebih mudah dihafal. Dan dengan memonitoring jaringan dapat mempermudah pemantauan lalu lintas jaringan.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: M. Nur Hidayat Ma'arif (13410200085)
Uncontrolled Keywords: DNS Server, Monitoring Jaringan, Ubuntu Server, Jaringan Komputer
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 620 Engineering & Applied operations > 621 Applied physics
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Teknik Komputer
Depositing User: Annuh Liwan Nahar
Date Deposited: 30 Mar 2020 10:22
Last Modified: 24 Apr 2020 11:00
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/4176

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item