LKP : Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Web pada SMA Muhammadiyah 3 Surabaya

Rozak, Salamun (2017) LKP : Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Web pada SMA Muhammadiyah 3 Surabaya. Undergraduate thesis, Institut Bisnis dan Informatika Stikom Surabaya.

[img]
Preview
Text
14410100135-2017-STIKOMSURABAYA.pdf - Accepted Version

Download (2MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

SMA Muhammadiyah 3 Surabaya merupakan sekolah swasta yang berlokasi di Wonokromo Surabaya. Setiap tahun SMA Muhammadiyah 3 Surabaya melakukan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB). Proses PPDB masih dilakukan secara manual yaitu dengan mengisi form pendaftaran lalu menginputkan data ke dalam Ms. Excel. Proses pengisian form PPDB dilakukan oleh calon peserta, sedangkan menginputkan data ke dalam Ms. Excel dilakukan oleh panitia penyelenggara PPDB. Pada proses PPDB di SMA Muhammadiyah 3 Surabaya saat ini terdapat beberapa kelemahan, yaitu calon peserta yang melakukan kesalahan pada pengisian data tidak dapat segera di perbaiki dan tidak efisien dikarenakan proses pengisian data dilakukan dua kali, pertama calon peserta mengisi form PPDB dan ke dua panitia penyelenggara memasukkan data ke dalam Ms. Excel . Dalam kerja praktik ini penulis membuat Aplikasi Penerimaan Peserta Didik Baru pada SMA Muhammadiyah 3 Surabaya berbasis Web. Dengan aplikasi ini diharapkan proses PPDB dapat dilakukan dengan cepat dan tanpa mendatangi sekolah dikarenakan, calon peserta dapat melakukan pendaftaran kapanpun dan dimanapun.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Salamun Rozak (14410100135)
Uncontrolled Keywords: Pendaftaran, PPDB
Dewey Decimal Classification: 300 – Social sciences > 370 Education > 371 Schools & their activities; special education
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Annuh Liwan Nahar
Date Deposited: 01 Apr 2020 11:03
Last Modified: 27 Apr 2020 09:50
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/4221

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item