LKP : Rancang Bangun Aplikasi Rekrutmen Karyawan pada PT. Sarimelati Kencana

Harianja, Filemon Edwin (2015) LKP : Rancang Bangun Aplikasi Rekrutmen Karyawan pada PT. Sarimelati Kencana. Undergraduate thesis, Institut Bisnis dan Informatika Stikom Surabaya.

[img]
Preview
Text
11410100224-2014-STIKOMSURABAYA.pdf

Download (3MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Informasi Rekrutmen didalam perusahaan memegang peranan yang sangat penting dalam pengelolaan data pendaftar. Sistem rekrutmen digunakan untuk membantu proses rekrutmen karyawan, setiap pendaftar baru akan dilihat kriterianya berdasarkan sasaran dan kompetensi yang dimiliki oleh masing–masing pendaftar, kemudian penilaian kriteria tersebut akan berpengaruh pada diterima tidaknya pendaftar. Berdasarkan kerja praktek pada PT Sarimelati Kencana, didapatkan informasi bahwa proses rekrutmen karyawan pada PT Sarimelati Kencanamasih menggunakan proses manual (non-komputerisasi) dimana data-data pendaftar disimpan pada dokumen (hard copy) sehingga memungkinkan pencarian data pendaftar membutuhkan waktu yang lama. Hal ini menyebabkan kinerja pihak personalia PT Sarimelati Kencana pada khususnya tidak efisien dan tidak efektif. Kesulitan pencarian data pendaftar juga menyebabkan proses evaluasi masa percobaan dan tes pendaftar menjadi lebih sulit. Untuk membantu mengatasi masalah tersebut, maka diperlukan suatu aplikasi rekrutmen karyawan yang dapat membantu proses rekrutmen karyawan pada PT Sarimelati Kencana sehingga proses rekrutmen dan evaluasi pendaftar lebih efektif dan efisien. Oleh karena itu, aplikasi yang akan dibuat oleh penulis adalah aplikasi berbasis web yang dapat membantu proses rekrutmen karyawan terutama dalam proses seleksi secara administrasi. Dengan diterapkannya aplikasi ini pada bagianHuman Resource Development (HRD)padaPT Sarimelati Kencana, maka dapat mengurangi kesalahan–kesalahan maupun kerumitan yang mungkin terjadi. Aplikasi ini juga dapat mempercepat proses rekrutmen serta pembuatan laporan yang pada akhirnya dapat membantu bagian HRD padaPT Sarimelati Kencana.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Filemon Edwin Harianja (11410100224)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi Rekrutmen, Web, Human Resource Development
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Depositing User: Lidya Rosiana
Date Deposited: 17 Apr 2020 08:59
Last Modified: 17 Apr 2020 08:59
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/4429

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item