LKP : Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Majalah Penjebar Semangat pada PT. Pancaran Semangat

Fauzi, Achmad Roiyan (2012) LKP : Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Majalah Penjebar Semangat pada PT. Pancaran Semangat. Undergraduate thesis, Stikom Surabaya.

[img]
Preview
Text
09410100042-2012-STIKOMSURABAYA.pdf - Published Version

Download (5MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Sebagai perusahaan manufaktur yang memproduksi majalah Panjebar Semangat, PT. Pancaran Semangat Jaya memiliki jumlah pelanggan yang terbilang banyak. Apalagi penjualan majalah Panjebar Semangat sudah tersebar luas diseluruh wilayah Indonesia. Namun dalam melayani proses penjualan majalah sampai pelaporan pajak masih dilakukan secara manual, sehingga efisiensi dan efektifitas dalam menjalankan proses bisnis perusahaan sampai saat ini masih kurang. Arsip yang menumpuk mengakibatkan kesulitan dalam melakukan pencarian data dan sering terjadinya salah perhitungan dalam proses transaksi, sehingga membutuhkan proses perhitungan ulang. Dari permasalahan tersebut, maka dibutuhkan sebuah sistem untuk menangani proses penjualan hingga pelaporan pada perusahaan Pancaran Semangat Jaya. Selain proses entri transaksi penjualan, pada sistem informasi ini juga dilengkapi fitur pembuatan surat pengiriman, nota tagihan, nota retur penjualan, bukti pembayaran, laporan penjualan dan pajak. Adanya Sistem Informasi Penjualan ini yang didukung dengan infrastrukur yang baik diharapkan dapat menghasilkan nilai tambah dan bermanfaat bagi perusahaan Pancaran Semangat Jaya. Serta nantinya dapat diintegrasikan dengan departemen lainnya. Sistem Informasi Penjualan yang telah dibuat dapat membantu perusahaan dalam melayani proses penjualan dengan semakin cepat dan data yang dihasilkan oleh laporan menjadi lebih akurat.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Achmad Roiyan Fauzi (09410100042)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, penjualan, pajak, aplikasi.
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Annuh Liwan Nahar
Date Deposited: 08 May 2020 13:01
Last Modified: 08 May 2020 13:01
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/4644

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item