LKP : Perancangan Jaringan Komputer Menggunakan Metode Trunk pada PT. PLN (Persero) Region Jawa Timur dan Bali

Ontoseno, Sunaryo and Ardianto, Andy (2010) LKP : Perancangan Jaringan Komputer Menggunakan Metode Trunk pada PT. PLN (Persero) Region Jawa Timur dan Bali. Undergraduate thesis, Universitas Dinamika.

[img]
Preview
Text
07410100046-2010-LKP-STIKOMSURABAYA.pdf

Download (3MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Perancangan jaringan yang didesain untuk mendukung keseluruhan unit fungsional dari perusahaan menggunakan VLAN menggunakan metode TRUNK. VLAN adalah pengelompokan logikal dari dari user dan sumber daya network yang terhubung ke port-port yang telah ditentukan secara administratif pada sebuah switch yang dapat memenuhi kebutuhan suatu perusahaan dalam mengintegrasikan keseluruhan aktivitasnya, dari sudut pandang proses bisnis di dalam perusahaan atau organisasi tersebut. Perkembangan teknologi sekarang ini seakan memaksa semua bidang untuk membuat jaringan yang mengotomasi perencanaan sumber dayanya. Tanpa terkecuali PT. PLN (Persero) harus bisa menyesuaikan diri dengan lingkungan persaingan yang ada untuk bisa tetap bertahan dengan cara mengelola sumber daya yang dimilikinya.. Dengan adanya Jaringan yang baru ini maka perusahaan dapat menerima kekuatan informasi tentang kepadatan penggunaan jaringan sehingga tidak terjadi kesalahan pada transaksi pada proses bisnis di PT. PLN (Persero) Region Jawa Timur dan Bali .


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Sunaryo Ontoseno (07410100046) Andy Ardianto (07410100047)
Uncontrolled Keywords: VLAN, Metode Trunk
Dewey Decimal Classification: 000 – Computer science, information & general works > 000 Computer science, knowledge & systems > 004 Computer science
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Deasy Kumalawati
Date Deposited: 28 May 2020 15:51
Last Modified: 28 May 2020 15:51
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/4768

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item