LKP : Perancangan dan Pembuatan Downloader MCS-51 dengan Menggunakan Rs232 di Laboratorium Mikrokontroler Stikom Surabaya

Pratomo, Ifnu Fajar and Sugiharto, Achmad (2010) LKP : Perancangan dan Pembuatan Downloader MCS-51 dengan Menggunakan Rs232 di Laboratorium Mikrokontroler Stikom Surabaya. Undergraduate thesis, Stikom Surabaya.

[img]
Preview
Text
06410200025-2010-STIKOMSURABAYA.pdf - Published Version

Download (814kB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Downloader serial di ciptakan karena mempuyai kelebihan daripada downloader paralel yaitu kabel downloader bisa lebih panjang jadi bisa mempercepat pekerjaan saat kita perlu mendownload sebuah micro chip / robot. Tanpa perlu mendekatkan robot ke pc karena terbatasnya panjang kabel paralel. Tidak berhenti disitu saja perkembanganya sekarang digunakan juga untuk usb dengan cara memakai converter usb to serial. Dengan demikian pekerjaan untuk mendownload sebuah micro chip bisa menggunakan laptop yang tidak tersedia port serial maupun paralel. Di buatnya project ini bertujuan untuk fleksebilitas yang tinggi yang memanfaatkan kemajuan teknologi yang ada saat sekarang ini, guna menunjang kemajuan bangsa indonesia di bidang iptek. Dan diharapkan juga dengan diciptakan alat ini bisa menunjang dan mempermudah praktikum di lab microkontroler. Guna mengisi program ke dalam microkontroler dengan fleksibilitas yang tinggi supaya semuanya dapat dilakukan dengan cepat, jadi bisa bermanfaat, jadi kami dapat memberikan sesuatu yang bermanfaat bagi mahasiswa didalam menempuh perkuliahan maupun praktikum, agar para mahasiswa tidak terhambat karena kurang fleksibelnya alat downloader.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Ifnu Fajar Pratomo (06410200025), Achmad Sugiharto (07410200030)
Uncontrolled Keywords: Microcontroller, robot
Dewey Decimal Classification: 000 – Computer science, information & general works > 000 Computer science, knowledge & systems > 004 Computer science
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Teknik Komputer
Depositing User: Annuh Liwan Nahar
Date Deposited: 05 Jun 2020 14:09
Last Modified: 05 Jun 2020 14:09
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/4816

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item