TA : Rancang Bangun Sistem Pendukung Keputusan Smart Buying Berbasis Internet dengan Teknologi XML

Rusdyantha S., Gusti Ngurah Widya (2000) TA : Rancang Bangun Sistem Pendukung Keputusan Smart Buying Berbasis Internet dengan Teknologi XML. Undergraduate thesis, Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Teknik Komputer Surabaya.

[img]
Preview
Text
96410104224-2000-STIKOMSURABAYA.pdf - Accepted Version

Download (2MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Teknologi internet berkembang dengan sangat cepat dewasa ini, hampir ribuan situs-situs internet yang bermunculan setiap harinya dan semakin banyak masyarakat dunia yang memakai teknologi ini. Dengan teknologi ini kita dapat menemukan informasi yang sangat banyak dengan sangat cepat. Karena kelebihan yang dimiliki oleh teknologi internet maka tidak salah jika kini perusahaan-perusahaan besar mengadopsi teknologi ini untuk kepentingan internal perusahaannya. Teknologi internet yang digunakan untuk kepentingan internal perusahaan disebut dengan intranet dimana pada dasarnya sama dengan internet. Sistem Pendukung Keputusan Smart Buying berbasis web ini adalah sistem yang sangat diperlukan oleh pemakai untuk menangani masalah penentuan tempat perbelanjaan yang memberikan total biaya pembelian yang termurah , waktu pencapaian lokasi yang relatif lebih cepat serta memberikan informasi tentang sarana yang bisa digunakan untuk mencapai lokasi tempat perbelanjaan tersebut. Dengan adanya dukungan sistem ini maka diharapkan dapat membantu pemakai dalam hal ini masyarakat umum yang melakukan proses pembelian produk pada tempat perbelanjaan yang nantinya dapat memberikan nilai effisiensi total biaya pembelian produk , waktu serta sarana yang diperlukan untuk mencapai lokasi tempat perbelanjaan tersebut.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Gusti Ngurah Widya Rusdyantha S. (96410104224)
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Manajemen Informatika
Depositing User: Agung P. W.
Date Deposited: 07 Jun 2020 21:41
Last Modified: 07 Jun 2020 21:41
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/4825

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item