TA : Pembelian Import dan Kontrol Hutang Valuta Asing pada Pabrik Textil PT. Evitex Gresik

Cahyana, Awal Tri (1998) TA : Pembelian Import dan Kontrol Hutang Valuta Asing pada Pabrik Textil PT. Evitex Gresik. Undergraduate thesis, Stikom Surabaya.

[img]
Preview
Text
91410107003-1998-STIKOMSURABAYA.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

dalam masa krisis moneter dan berlanjut dengan krisis ekonomi yang melanda sebagian besar negara - negara di benua asia dan khususnya negara indonesia, sehingga nilai tukar mata uang rupiah terhadap dollar amerika tidak ada kepastian atau sering berubah, suatu sistem pengendalian keuangan di dalam perusahaan haruslah diterapkan suatu sistem yang handal dan tepat guna agar dapat mendukung jalannya manajemen supaya perusahaan terus dapat berjalan. dalam hal ini pt. evitex gresik yang bergerak bidang pabrik textil tentunya tidak ingin hanyut dalam situasi yang tidak menentu ini dan dibarengi oleh semakin sengitnya persaingan bisnis. tidak terlepas dari permasalahan tersebut diatas tentang pengadaan barang import sangatlah penting untuk kelangsungan produksi perusahaan, semakin perusahaan tersebut berkembang maka prosentase pengadaan barang import sudah pasti meningkat, dengan semakin padatnya transaksi pembelian barang import maka perlulah kiranya pelayanan data yang menyangkut pembelian import harus cepat tersedia atau tersaji, misalnya data tentang nama barang, posisi jumlah barang, asal barang ( supllier ), harga barang kurs saat itu, dan suatu hal yang mengenai pengadaan barang import sebagainya. dengan adanya program ini semua data yang diperlukan untuk proses transaksi pembelian barang import akan cepat tersedia tanpa harus mengeluarkan tenaga extra yang tentunya berhubungan dengan efisiensi kerja. setelah transaksi pengadaan barang import maka dengan ot0matis akan muncul yaitu hutang dagang dengan supllier pemasok barang, dalam program ini akan terlihat jelas sekaligus dengan cara pelunasan hutang tersebut, setelah semua transaksi dilakukan maka manajemen perusahaan dapat melihat rekapan semua transaksi yang telah dilaksanakan pada waktu itu, disini bisa dilihat rekapan menurut waktu yang kita kehendaki. dengan tersedianya data yang cepat maka akan memudahkan manajemen perusahaan untuk menemukan langkah selanjutnya sehingga untuk proses penentuan keputusan dapat dilaksanakan dengan benar.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Awal Tri Cahyana (91410107003)
Uncontrolled Keywords: Pembelian dan Hutang, Sistem Informasi
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Manajemen Informatika
Depositing User: Annuh Liwan Nahar
Date Deposited: 25 Jun 2020 08:54
Last Modified: 01 Mar 2023 11:37
THESIS ADVISORS: 1. Drs. Inu Laksito Wibowo, M.Sc (NIDN : 0005116403)
2. I Putu Agus Swastika, S.Kom. (NIDN : 0706107201)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/4915

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item