LKP : Analisis Jaringan Local Area Network Beserta Jenis Topologinya pada PT. Antar Surya Jaya

Kurniawan, Muhammad Dedy (2018) LKP : Analisis Jaringan Local Area Network Beserta Jenis Topologinya pada PT. Antar Surya Jaya. Undergraduate thesis, Institut Bisnis dan Informatika Stikom Surabaya.

[img]
Preview
Text
14410200006-2018-STIKOMSURABAYA.pdf

Download (3MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Teknologi dalam bidang industri sangat pesat berkembang di Indonesia. salah satu teknologinya adalah Topologi jaringan. Topologi jaringan merupakan sistem untuk mempermudah kinerja suatu hubungan komunikasi hubungan antar Local Area Network Pada PT. ANTAR SURYA JAYA. Pada Topologi Jaringan terdapat perangkat lain yang mendukung yaitu Kabel UTP (Unshielded Twisted Pair). Penggunaan topologi jaringan ini bertujuan untuk mempermudah hubungan komunikasi, transfer data, dan sharing file, folder, maupun printer, sehingga dapat lebih efisien dan efektif. PT. ANTAR SURYA JAYA merupakan salah satu industri yang sudah menerapkan Topologi Jaringan pada semua bagian PC perusahaan. Salah satu topologi jaringan yang digunakan adalah Topologi Jaringan Star. Penggunaan topologi jaringan ini yang akan beroperasi sebagai pengatur jalannya suatu komunikasi yang berpusat di PC server, sehingga topologi jaringan dapat digunakan pada PC lain yang ingin melakukan interaksi langsung pada PC lain yang sudah ditetapkan IP addressnya pada PT. ANTAR SURYA JAYA. Jadi, PT. ANTAR SURYA JAYA bisa selangkah demi maju karena teknologi yang maju dan memadai, dengan adanya penerapan sistem topologi jaringan, proses pengiriman data, proses komunikasi ataupun proses cetak menjadi lebih efektif dan efisien.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Muhammad Dedy Kurniawan (14410200006)
Uncontrolled Keywords: Topologi Jaringan (LAN), PC server sebagai pusat antar Client
Dewey Decimal Classification: 000 – Computer science, information & general works > 000 Computer science, knowledge & systems > 004 Computer science
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Teknik Komputer
Depositing User: Totok Karyono
Date Deposited: 22 Jul 2020 10:27
Last Modified: 22 Jul 2020 10:27
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/5017

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item