TA : Rancang Bangun Alat Emergency Call Perawat Rumah Sakit Menggunakan Protokol MQTT

Ardiansyah, Muhammad (2020) TA : Rancang Bangun Alat Emergency Call Perawat Rumah Sakit Menggunakan Protokol MQTT. Undergraduate thesis, Universitas Dinamika.

[img]
Preview
Text
16410200037-2020-UNIVERSITASDINAMIKA.pdf - Accepted Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text
16410200037-2020-LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Search this title on : |

Abstract

Dalam suatu rumah sakit, pasien yang menginap memerlukan bantuan dari para tenaga kesehatan baik perawat, dokter maupun dokter ahli selama 24 jam non-stop. Pada saat pasien membutuhkan bantuan, seringkali keluarga pasien yang menjaga meminta bantuan secara manual dengan mendatangi perawat yang sedang berada di ruang jaga perawat atau menghubungi melalui telpon yang disediakan di kamar pasien. Pemanggilan secara manual atau melalui telpon mempunyai kelemahan yaitu apabila tidak segera mendapatkan tanggapan yang cepat dari pihak rumah sakit maka dapat berakibat fatal bagi pasien. Dengan kemajuan teknologi, koneksi secara wireless, dukungan perangkat keras dan perangkat lunak dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan efisiensi pelayanan perawat pada pasiennya. Pada Tugas Akhir ini penulis membuat sebuah alat emergency call menggunakan protokol MQTT sebagai media pengiriman data dari kamar pasien ke ruangan perawat di rumah sakit. Pengiriman data yang ditransmisikan berupa informasi tanggal, ruang, kamar, serta status pemanggilan oleh setiap pasien dapat dilihat pada sebuah aplikasi monitoring yang ada diruang perawat.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Muhammad Ardiansyah (16410200037)
Uncontrolled Keywords: emergency call, MQTT, wireless, aplikasi monitoring.
Dewey Decimal Classification: 300 – Social sciences > 360 Social services; association > 362 Social welfare problems & services
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Teknik Komputer
Depositing User: Muhammad Ardiansyah
Date Deposited: 03 Sep 2020 10:01
Last Modified: 03 Sep 2020 10:49
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/5194

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item