LKP : Perancangan Konten Media Sosial Instagram Ditjen Perhubungan Darat

Pagala, Delicia Aprisda (2022) LKP : Perancangan Konten Media Sosial Instagram Ditjen Perhubungan Darat. Undergraduate thesis, Universitas Dinamika.

[img]
Preview
Text
18420100090 - 2022 - UNIVERSITASDINAMIKA.pdf - Accepted Version

Download (1MB) | Preview
[img] Text
18420100090 - 2022 - LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Search this title on : |

Abstract

Ditjen Perhubungan Darat menggunakan media sosial sebagai sarana untuk menjalankan komunikasi strategis. Dalam hal ini, Ditjen Perhubungan Darat dapat menganalisis perkembangan dan perbaruan atau update mengenai informasi lalu lintas melalui media sosial Instagram. Pengelolan media sosial yang digunakan Ditjen Perhubungan Darat yaitu, membuat perencanaan layout feed Instagram terkait dengan informasi lalu lintas darat diiringi dengan desain atau gambar agar informasi tersebut akurat dan sesuai dengan pesan yang ingin disampaikan. Selanjtnya, Ditjen Perhubungan Darat mengimplementasi hasil konten yang sudah dibuat ke Instagram dengan memperhatikan aspek dari segi bahasa, tulisan, dan konten visual yang digunakan. Untuk mengoptimalkan pengelolaan media sosial Ditjen Perhubungan Darat dilakukan melalui agenda setting yang diperoleh dari kegiatan evaluasi pemantauan secara berkala tiap bulannya. Hal ini perlu dilakukan untuk meningkatkan kualitas akun Instagram Ditjen Perhubungan Darat menjadi lebih baik lagi. Dalam proses pembuatan konten visual di instagram @ditjen_hubdat dominan menggunakan layout dengan keseimbangan secara asimetris, penekanan pada illustrasi dan tipografi dari judul konten dan menggunakan unsur warna sebagai penyatu desain. Perancangan ini memanfaatkan media sosial instagram sebagai media dalam memberikan informasi yang ingin disebarluaskan agar dapat diterima oleh khalayak dan tepat sasaran. Tujuan di buatnya konten media sosial ini sebagai upaya bersosialisasi dan meningkatkan pengetahuan masyarakat dalam berlalu lintas.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Delicia Aprisda Pagala (18420100090)
Uncontrolled Keywords: Feed Instagram, Layout, Media Sosial
Dewey Decimal Classification: 700 – Arts & recreation > 740 Drawing & decorative arts > 740 Graphic arts & decorative arts
Divisions: Fakultas Desain dan Industri Kreatif > S1 Desain Komunikasi Visual
Depositing User: Delicia Aprisda Pagala
Date Deposited: 17 Jan 2022 08:31
Last Modified: 17 Jan 2022 08:31
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/6042

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item