Cahyaningtiyas, Alifah Putri (2022) LKP: Rancang Bangun Company Profile Berbasis Website pada KBPR Arta Kencana. Undergraduate thesis, Universitas Dinamika.
|
Text
18410100072-2022-UNIVERSITASDINAMIKA.pdf - Accepted Version Download (3MB) | Preview |
|
![]() |
Text
18410100072-2022-LAMPIRAN.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (571kB) |
Search this title on :
|
Abstract
KBPR Arta Kencana merupakan usaha dalam bidang perbankan yang berdiri sejak tanggal 15 Oktober 1991. KBPR Arta Kencana berpusat di Jalan Panglima Sudirman no. 120 Kecamatan Wonoasri Kabupaten Madiun yang memiliki layanan utama yaitu tabungan, kredit dan deposito. Untuk mengetahui informasi layanan yang ditawarkan KBPR Arta Kencana customer atau calon nasabah harus menghubungi secara langsung ke kantor. Selain itu, website KBPR Arta Kencana saat ini hanya berisikan berita namun tidak memberikan informasi yang dibutuhkan customer atau calon nasabah. Company profile berbasis website pada KBPR Arta Kencana dirancang sebagai solusi dari permasalahan diatas. Company profile yang dirancang berisi informasi yang dibutuhkan customer atau calon nasabah. Informasi yang ditampilkan meliputi informasi profil, visi misi, informasi layanan, berita dan informasi kontak masing-masing kantor. Selain itu, customer atau calon nasabah dapat melakukan simulasi kredit baik kredit bulanan atau musiman untuk mengetahui bagaimana pembayaran kredit pada KBPR Arta Kencana. Hasil dari perancangan company profile berbasis website ini dapat bermanfaat bagi KBPR Arta Kencana sebagai salah satu media pemasaran untuk menjangkau pasar yang lebih luas dan bermanfaat bagi customer atau calon nasabah untuk mengetahui informasi mengenai layanan dan informasi lainnya pada KBPR Arta Kencana.
Export Record
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | Alifah Putri Cahyaningtiyas (18410100072) |
Uncontrolled Keywords: | Website, Company Profile, KBPR Arta Kencana |
Dewey Decimal Classification: | 000 – Computer science, information & general works > 000 Computer science, knowledge & systems > 006 Special computer methods |
Divisions: | Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi |
Depositing User: | Alifah Putri Cahyaningtiyas |
Date Deposited: | 27 Jan 2022 09:36 |
Last Modified: | 27 Jan 2022 09:36 |
THESIS ADVISORS: |
1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
|
URI: | http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/6106 |
Download Statistics
Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Actions (login required)
![]() |
View Item |