LKP : Rancang Bangun Aplikasi Pengelolaan Sewa Mobil Berbasis Web pada CV. Asri

Iman, Sonny Samudera (2021) LKP : Rancang Bangun Aplikasi Pengelolaan Sewa Mobil Berbasis Web pada CV. Asri. Undergraduate thesis, Universitas Dinamika.

[img] Text
17410100072_2022_LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
17410100072-2022-UNIVERSITASDINAMIKA.pdf - Accepted Version

Download (2MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

CV Asri merupakan salah satu perusahaan milik pribadi yang bergerak di bidang penyedia jasa layanan rental mobil. Aplikasi Pengelolaan Sewa Mobil merupakan sistem pendukung yang membantu untuk mengelola dalam persewaan mobil dimana proses pencatatan bisa dilakukan dengan sistem dan tidak secara manual lagi, seperti pencatatan sewa mobil yang meliputi lama sewa, tanggal pengambilan mobil, memakai supir atau tidak, kemudian jaminan sewa nya apa, dan lainnya. Sistem penyewaan yang sekarang masih menggunakan sistem pencatatan manual, dimana pertama pelanggan atau perusahaan melakukan Purchase Order melalui telepon atau Whatsapp, Kemudian CV Asri akan mengeluarkan MOU (Perjanjian Sewa Kontrak), Setelah MOU keluar maka biaya akan muncul, Checklist In/Out (Pengecekan Kendaraan pada saat keluar dan masuk), Pelanggan yang mengambil mobil membawa Fotocopy SIM, KTP, dan KK (Apabila dari perusahaan maka membawa surat dari perusahaan), Untuk sewa harian bensin harus sesuai dengan indicator pada saat berangkat, Apabila sebuah perusahaan sewa / kontraknya lama bisa di asuransikan untuk menjaga keamanan pada saat pemakaian. Hal ini yang membuat proses pencatatan tersebut terkadang mengakibatkan terselipnya data, dampaknya surat-surat hilang yang dimana surat tersebut sangat dibutuhkan untuk melengkapi kebutuhan sewa/kontrak. Berdasarkan permasalahan tersebut, solusi yang diberikan adalah sebuah sistem aplikasi website yang dapat menampung pencatatan pada CV Asri. Aplikasi ini juga dapat membantu admin dalam proses pencatatan yang bisa dilakukan dengan sistem dan tidak secara manual lagi, seperti pencatatan sewa mobil yang meliputi lama sewa, tanggal pengambilan mobil, dan lain sebagainya.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Sonny Samudera Iman (17410100072)
Uncontrolled Keywords: Pengelolaan Sewa Mobil, CV Asri, Website
Dewey Decimal Classification: 000 – Computer science, information & general works > 000 Computer science, knowledge & systems > 006 Special computer methods
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Sonny Samudera Iman
Date Deposited: 27 Jan 2022 09:09
Last Modified: 27 Jan 2022 09:09
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/6116

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item