TA : Implementasi On-line Analytical Processing (OLAP) untuk Sistem Informasi Rekam Medik Ortopedi di RSUD Dr. Soetomo

Wuryani, Retno Erti (2006) TA : Implementasi On-line Analytical Processing (OLAP) untuk Sistem Informasi Rekam Medik Ortopedi di RSUD Dr. Soetomo. Undergraduate thesis, Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Teknik Komputer Surabaya.

[img]
Preview
Text
00410100005-2006-STIKOMSURABAYA.pdf

Download (2MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

RSUD DR. Soetomo merupakan rumah sakit yang tergolong memiliki sistem informasi ortopedi yang memadai. Departemen Rekam Medik Ortopedi yang bertugas mengelola segala informasi yang diperlukan untuk mendukung keputusan yang harus diambil oleh manajemen, kenyataannya belum secara optimal mampu menjalankan fungsinya bagi pihak eksekutif manajemen. Pihak eksekutif manajemen mengalami kesulitan dalam pendistribusian data untuk mendapatkan informasi dalam bentuk laporan. Pengolahan data membutuhkan waktu yang cukup lama karena belum tersedianya tools yang mempermudah pembuatan laporan. Kesulitan tersebut bertambah dengan jumlah data yang semakin besar. On-line Analytical Processing (OLAP) dengan cara pandang multidimensional database, menawarkan suatu solusi yang memungkinkan kemudahan pengolahan data untuk dapat dianalisa dan disajikan dalam suatu bentuk laporan yang berguna. Kelebihan dari OLAP adalah memiliki kemampuan untuk mengolah data besar dengan cepat, interaktif, fleksibel, dan multidimensional.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Retno Erti Wuryani (00410100005)
Uncontrolled Keywords: On-line Analytical Processing, OLAP, Ortopedi
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 610 Medical sciences; Medicine > 610 Medicine & health
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Agung P. W.
Date Deposited: 27 Sep 2022 13:36
Last Modified: 27 Sep 2022 13:36
THESIS ADVISORS: 1. Jusak Irawan, Ph.D (NIDN : 0708017101)
2. Sholiq, ST., M.Kom. (NIDN : 0013037107)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/6529

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item