TA : Analisa Kelayakan Pemberian Produk Pembiayaan pada PT. BRI Syariah Berbasis Web

Rakhmi, Idza (2006) TA : Analisa Kelayakan Pemberian Produk Pembiayaan pada PT. BRI Syariah Berbasis Web. Undergraduate thesis, Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Teknik Komputer Surabaya.

[img]
Preview
Text
01410100188-2006-STIKOMSURABAYA.pdf

Download--- (3MB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

PT. Bank Rakyat Indonesia Syariah (PT. BRI Syariah) adalah unit usaha BRI yang bergerak secara khusus melayani nasabah dengan prinsip syariah atau Islamic Principle dalam transaksi keuangan dan perbankan. PT. BRI Syariah sebagai lembaga keuangan juga bergerak sebagai investasi untuk memberi modal pada setiap proyek yang diajukan kepadanya. Dan permohonan yang diajukan selanjutnya dipelajari lebih teliti baik pada semua aspek yang mendukung maupun perhitungan-perhitungan finansial lainnya. Untuk mendukung setiap keputusan perusahaan dalam penilainya layak untuk tidaknya proyek yang diajukan. Berdasarkan permasalahan tersebut, diperlukan penyelesaian dengan menggunakan metode yang sesuai sehingga dapat membantu dalam proses pengambilan keputusan. Dimana metode yang digunakan analisa rasio keuangan. Analisis rasio keuangan digunakan untuk menilai kondisi dan prestasi keuangan perusahaan. Dari analisis tersebut memerlukan data dari laporan neraca dan laporan rugi laba tiap nasabah. Dengan diterapkannya metode analisis rasio keuangan pada permasalahan ini, maka dapat membantu dalam pengambilan keputusan untuk menentukan nasabah yang layak mendapatkan pembiayaan dalam waktu yang singkat dan menghasilkan data yang akurat.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Idza Rakhmi (01410100188)
Uncontrolled Keywords: analisis rasio, pembiayaan, credit risk rating
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Agung P. W.
Date Deposited: 29 Nov 2022 14:46
Last Modified: 29 Nov 2022 14:46
THESIS ADVISORS: 1. Asti Dwi Irfianti, M.Kom (NIDN : 9990035721)
2. Panca Rahardiyanto, S.Kom (NIDN : 0721027701)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/6826

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item