LKP : Rancang Bangun Aplikasi Company Profile Berbasis Web pada CV. Karya Kita Bersama

Sukman, Sukman (2024) LKP : Rancang Bangun Aplikasi Company Profile Berbasis Web pada CV. Karya Kita Bersama. Undergraduate thesis, Universitas Dinamika.

[img] Text
19410100035-2024-UNIVERSITAS DINAMIKA.pdf - Accepted Version

Download (1MB)
[img] Text
19410100035-2024-LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Search this title on : |

Abstract

CV. Karya Kita Bersama adalah perusahaan yang bergerak di bidang pengelolaan proyek dan penyediaan jasa terkait. Saat ini, perusahaan menggunakan platform berbasis desktop yang dirasa kurang efektif karena keterbatasan akses dan kebutuhan instalasi khusus. Selain itu, penyebaran informasi mengenai perusahaan dan layanannya masih dilakukan secara manual, yang dinilai kurang efisien. Untuk mengatasi masalah ini, dirancang dan dibangun sebuah aplikasi company profile berbasis web. Aplikasi ini dirancang untuk memudahkan akses informasi mengenai profil perusahaan, layanan yang ditawarkan, portofolio proyek, berita terbaru, serta kontak dan formulir permintaan informasi. Fitur-fitur ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi penyebaran informasi dan meningkatkan kepercayaan dari calon klien serta mitra bisnis. Sistem ini juga menyediakan antarmuka admin yang sederhana untuk pengelolaan konten, sehingga memungkinkan pembaruan informasi secara cepat dan mudah. Dengan adanya aplikasi ini, perusahaan dapat menyajikan informasi secara lengkap dan up-to-date, serta memperluas jangkauan informasi kepada audience yang lebih luas.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Sukman (19410100035)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi Company Profile, Website Company Profile, CV. Karya kita bersama.
Dewey Decimal Classification: 000 – Computer science, information & general works > 000 Computer science, knowledge & systems > 006 Special computer methods
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Sukman Sukman
Date Deposited: 10 Jan 2025 09:50
Last Modified: 10 Jan 2025 09:50
THESIS ADVISORS: 1. Vivine Nurcahyawati, M.Kom. (NIDN : 0723018101)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/7895

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item