TA : Rancang Bangun Aplikasi Penjualan Berbasis Web pada Percetakan Arbain Grafika Surabaya

Afifa, Anisa Noor (2018) TA : Rancang Bangun Aplikasi Penjualan Berbasis Web pada Percetakan Arbain Grafika Surabaya. Undergraduate thesis, Institut Bisnis dan Informatika Stikom Surabaya.

[img] Text
14410100137-2018-COMPLETE.pdf - Accepted Version

Download (22MB)

Search this title on : |

Abstract

Percetakan Arbain Grafika Surabaya merupakan sebuah usaha wiraswasta yang bergerak pada jasa percetakan. Selama proses penjualan yang dilakukan oleh percetakan Arbain Grafika Surabaya, terdapat beberapa permasalahan yang terjadi diantaranya pelanggan yang menanyakan harga produk yang akan dipesan dan harus menunggu dengan waktu yang cukup lama, bagian produksi terlambat memperoleh rincian informasi atau surat perintah kerja dari pemilik karena pemilik lupa atau mendadak dalam memberikan informasi, bagian administrasi memerlukan waktu yang cukup lama untuk melakukan pencarian data penjualan dalam menyajikan laporan yang diinginkan oleh pemilik, Bagian administrasi tidak mengetahui tanggal jatuh tempo pembayaran pelanggan yang masih berhutang, pemilik atau bagian administrasi tidak dapat mengetahui pesanan produk pelanggan apakah sudah selesai atau belum dan harus menanyakan langsung kepada bagian produksi. Untuk mengatasi permasalahan diatas, solusi yang diberikan yaitu aplikasi penjualan berbasis web pada percetakan. Aplikasi ini memiliki beberapa fitur seperti menghitung harga jual produk, mengelola pesanan pelanggan dan pembayaran pelanggan. Aplikasi penjualan berbasis web pada percetakan Arbain Grafika Surabaya menghasilkan laporan-laporan yang dibutuhkan oleh pemilik. Selain itu, aplikasi penjualan berbasis web ini dapat menghasilkan informasi mengenai progres pesanan pelanggan, status pembayaran pelanggan, dan Surat Perintah Kerja (SPK).


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Anisa Noor Afifa (14410100137)
Uncontrolled Keywords: percetakan, penjualan, berbasis web
Dewey Decimal Classification: 600 – Technology > 650 Management & auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Agung P. W.
Date Deposited: 22 Mar 2018 10:02
Last Modified: 01 Mar 2023 10:33
THESIS ADVISORS: 1. Ayuningtyas, S.Kom., M.MT. (NIDN : 0722047801)
2. Vivine Nurcahyawati, M.Kom. (NIDN : 0723018101)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/2788

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item