Pembuatan dan Penerapan Sistem Informasi Perpustakaan Sekolah pada SMK Al-Jauhar dan MA Al-Karomah Ngawi

Mujayana, Marya and Rahmawati, Endra ORCID: https://orcid.org/0000-0001-5666-6205 (2018) Pembuatan dan Penerapan Sistem Informasi Perpustakaan Sekolah pada SMK Al-Jauhar dan MA Al-Karomah Ngawi. Jurnal Ilmiah SCROLL : Jendela Teknologi Informasi, 6 (1). pp. 1-8. ISSN 2338-8625

[img]
Preview
Text
C.1.c.6.3.a-Jurnal Perpus Scroll.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
C.1.c.6.3.b-Hasil Turnitin Perpus Scroll.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
C.1.c.6.3.c-Peer Review Perpus Scroll.pdf - Published Version

Download (422kB) | Preview

Search this title on : |

Abstract

Sekolah Menengah Kejuruan Al Jauhar dan Madrasah Aliyah Al Karomah merupakan sekolah menengah yang terletak di Kecamatan Bringin, Kabupaten Ngawi. Kedua sekolah tersebut telah memiliki masing-masing 1 (satu) Ruang Perpustakaan. Pada ruang perpustakaan tersebut terdapat beberapa koleksi buku bacaan yang disediakan sekolah bagi siswa-siswa yang membutuhkan buku pendukung untuk proses belajar di kelas. Namun pencatatan keluar masuknya buku (peminjaman dan pengembalian) masih dilakukan secara manual, dicatat dibuku laporan dan tanpa nomor buku atau nomor rak. Sehingga buku perpustakaan ada yang tidak kembali atau hilang. Dengan adanya pembuatan sistem informasi perpustakaan, proses kegiatan peminjaman dan pengembalian buku dapat tercatat pada sistem komputer secara up to date. Untuk menghasilkan aplikasi sistem informasi perpustakaan ini, tahapan yang dilakukan dimulai dengan survei dan wawancara dengan pihak sekolah, serta melakukan studi literatur. Kemudian dilanjutkan dengan analisa sistem dan perancangan sistem.


Export Record


Item Type: Article
Additional Information: Marya Mujayana, Endra Rahmawati
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Perpustakaan, peminjaman, pengembalian
Dewey Decimal Classification: 000 – Computer science, information & general works > 020 Library & information sciences > 027 General libraries
Divisions: Perpustakaan > Journals
Depositing User: Annuh Liwan Nahar
Date Deposited: 03 Apr 2020 16:04
Last Modified: 07 Feb 2022 08:48
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/4259

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item