LKP : Aplikasi Rotasi Lagu Programa 2 pada RRI (Radio Republik Indonesia) Surabaya

Ariocky, Agustinus (2013) LKP : Aplikasi Rotasi Lagu Programa 2 pada RRI (Radio Republik Indonesia) Surabaya. Undergraduate thesis, STIKOM Surabaya.

[img] Text
Cover.pdf - Accepted Version

Download (415kB)
[img] Text
Abstrak.pdf - Accepted Version

Download (301kB)
[img] Text
Daftar Isi.pdf - Accepted Version

Download (431kB)
[img] Text
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (319kB)
[img] Text
BAB II.pdf - Accepted Version

Download (788kB)
[img] Text
BAB III.pdf - Accepted Version

Download (520kB)
[img] Text
BAB IV.pdf - Accepted Version

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf - Accepted Version

Download (303kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf - Accepted Version

Download (300kB)

Search this title on : |

Abstract

Radio Republik Indonesia (RRI) adalah satu-satunya radio siaran di Indonesia yang dikuasai dan dimiliki oleh pemerintah. Sebagai media massa, RRI mempunyai fungsi menghibur, mendidik dan penerangan. Ketiga fungsi ini dilaksanakan oleh RRI untuk menjalankan misi (tujuan)mulia yang dapat dipertanggung jawabkan. Berdasarkan fungsi utama radio RRI sebagai siaran musik, terdapat suatu permasalahan yang terjadi selama ini. Yaitu rotasi pemutaran musik dilakukan secara manual oleh MD (musik director). Karena masih manualnya pemilihan sebuah lagu menyebabkan pemutaran lagu yang sama bisa jadi dilakukan berulang dalam beberapa jam atau hari. Selain itu permasalahan yang timbul ialah dalam satu hari jumlah lagu yang dihandel terlalu banyak maka menyebabkan subyektifitas seorang MD (Musik Director) akan muncul ketika menyukai suatu lagu maka akan sering memutar lagu tersebut. Dengan adanya aplikasi rotasi lagu programa 2 dapat membuat suatu solusi yaitu mampu untuk membantu Music Director dalam merancang sebuah playlist lagu dimana playist tersebut mampu merotasi lagu yang sudah ditentukan sesuai dengan daftar acara siaran.. Selain itu dengan adanya aplikasi ini mampu untuk memberikan informasi berupa laporan lagu yang paling sering diputar didalam playlist.


Export Record


Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Ariocky Agustinus (10410100256)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi Rotasi Lagu Programa 2 pada Radio Republik Indonesia
Dewey Decimal Classification: 700 – Arts & recreation > 780 Music
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Deasy Kumalawati
Date Deposited: 23 May 2014 10:40
Last Modified: 05 May 2020 13:55
THESIS ADVISORS: 1. UNSPECIFIED (NIDN : UNSPECIFIED)
URI: http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/234

Download Statistics

Downloads over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

View more statistics

Actions (login required)

View Item   View Item